SNU|Kota Tasikmalaya – Diky Chandra Merasa Takut Saat Menduduki Jabatan Sebagai Plh Walikota Tasikmalaya untuk mengantikan Viman Alfarizi Ramadhan saat dirinya sedang melaksanakan Retreat di Magelang, Rabu(26/2/2025)
Menurut Diky rasa takut itu harus dimiliki oleh semua pejabat seharusnya, Karena salah itu dimiliki oleh beberapa oknum, karena terlalu percaya diri dengan kondisi.
Padahal di satu sisi ujiannya sangat besar dan zaman Rosulullah semua juga Merasa takut gak mau jadi pemimpin dan tanggung jawab yang besar dengan ladang pahalanya juga sangat besar dan ladang dosa juga tidak kecil dan ini sangat menakutkan” ucap Diky
Kata Diky rasa takut itu tetap dirasakan sejak pencalonan dan sesudah pelantikan bahkan ditentukan sebagai pemenang dalam Pilkada saya langsung jatuh sakit dan hampir satu bulan dirawat, ” katanya
“Yah pak rasa takut ini hingga sekarang masih ada rasa sakit itu dan masih kepikiran ke arah sana dan saya sempat meminta kepadanya Yaallah, Karenanya saya tidak sanggup untuk menjalankan semua tugas ini, ” ucapnya.
“Kecuali ada kehendak alloh SWT dan kecuali Alloh SWT bisa membantu saya, dan kalau kan Alloh SWT tidak membantu saya tidak bisa berbuat apa-apa,” ujarnya.
Mudah-mudahan Alloh SWT membantu saya supaya bisa menjalankan tugas yang baik apakah baik atau tidak dan itu sangat tergantung dari doa dan bantuan teman-teman juga dengan kerja keras.
Karena bukan kontek takut dalam artian tasik begini begitu, karena tasik itu 10 kecamatan, 69 Kelurahan apalagi Garut 42 Kecamatan dan kelurahannya juga lebih luas dan rasa takut pasti akan muncul dengan sendirinya dan tidak diciptakan, Karena manusia tidak bisa berbuat banyak tanpa bantuan Alloh, ” Paparnya.(Krist)